Jadwal Siaran Langsung Semifinal Liga Champions 2023/2024 di SCTV dan Vidio

Bola.net - Jadwal siaran langsung babak semifinal Liga Champions 2023/2024. Setelah merampungkan babak 8 besar, UCL bakal menggelar dua laga semifinal mulai awal Mei 2024 mendatang. Sama seperti babak-babak sebelumnya, semifinal Liga Champions musim 2023/2024 masih bisa disaksikan lewat siaran langsung eksklusif di SCTV dan Nex Parabola, serta live streaming di Vidio. Sebanyak empat tim telah memastikan diri lolos ke babak semifinal setelah menyingkirkan lawan masing-masing di perempat final.
Empat tim yang berhak lolos ke semifinal Liga Champions musim ini adalah PSG, Borussia Dortmund, Bayern Munchen, dan Real Madrid.


PRIA4D

0 Komentar