Opening Ceremony Meriah Penuh Warna, Euro 2024 Resmi Dimulai!
Euro 2024 Jerman akhirnya resmi bergulir pada Sabtu, 15 Juni 2024. Opening ceremony Piala Eropa kali ini berlangsung meriah penuh warna. Pencarian negara sepak bola terbaik di Eropa akan bergulir selama satu bulan ke depan.
Euro 2024 alias Piala Eropa 2024 bakal jadi ajang sepak bola terbesar di pertengahan tahun ini. 24 negara terbaik Eropa bakal beradu kekuatan untuk merebut gelar juara. Persaingan Euro selalu sengit.
Kali ini, Euro 2024 alias Piala Eropa 2024 dimainkan di Jerman sebagai tuan rumah. Pertandingan akan digelar di 10 stadion yang sudah disiapkan, termasuk Allianz Arena dan Signal Iduna Park.
Sebagai tuan rumah, Jerman juga jadi salah satu favorit juara di turnamen kali ini. Mereka sudah tiga kali meraih trofi Piala Eropa, tapi sudah sangat lama sejak trofi terakhir mereka, yaitu pada tahun 1996 silam.
Jerman pun bersiap dengan sangat baik untuk menjadi tuan rumah Euro 2024. Opening ceremony Piala Eropa kali ini dilakukan di Allianz Arena, sekitar 30 menit sebelum kick-off laga perdana Jerman vs Skotlandia. Sama seperti turnamen-turnamen lainnya, opening ceremony Euro 2024 kali ini juga tidak berlangsung terlalu panjang. Ada sejumlah atraksi di lapangan, diikuti dengna pemutaran video.
Salah satu yang mencolok di momen ini adalah ketika UEFA memberikan penghormatan kepada legenda sepak bola Jerman, Franz Beckenbauer. Saat itu, layar di di stadion menunjukkan video Beckenbauer, fans yang hadir di stadion pun ikut memberikan penghormatan. Selain itu, tidak banyak momen spesial lainnya di opening ceremony Euro 2024 kali ini. Fans dimanjakan dengan pertunjukan di lapangan, ada maskot Euro dan balon besar replika trofi Euro. Opening ceremony pun ditutup dengan rentetan kembang api.Selain pertunjukan dan atraksi di lapangan, satu hal lain yang cukup menarik di opening ceremony kali ini adalah pengenalan lebih dekat terhadap maskot Euro 2024, yaitu boneka teddy bear bernama Albart. Maskot berkepala besar bermata besar ini menggunakan jersey sepak bola, kaus kaki, dan sepatu bot. Albart tampak menggemaskan dengan ekspresi mata yag berbinar. Disebutkan bahwa maskot ini dipilih karena teddy bear adalah boneka asal Jerman yang muncul di awal abadk ke-20. Nama Albart dipilih berdasarkan pemungutan suara yang diikuti oleh anak-anak dan pengguna akun UEFA. Maskot Albart dijadwalkan muncul di berbagai stadion selama gelaran Euro 2024 sebulan ke depan.
PRIA4D
Salah satu yang mencolok di momen ini adalah ketika UEFA memberikan penghormatan kepada legenda sepak bola Jerman, Franz Beckenbauer. Saat itu, layar di di stadion menunjukkan video Beckenbauer, fans yang hadir di stadion pun ikut memberikan penghormatan. Selain itu, tidak banyak momen spesial lainnya di opening ceremony Euro 2024 kali ini. Fans dimanjakan dengan pertunjukan di lapangan, ada maskot Euro dan balon besar replika trofi Euro. Opening ceremony pun ditutup dengan rentetan kembang api.Selain pertunjukan dan atraksi di lapangan, satu hal lain yang cukup menarik di opening ceremony kali ini adalah pengenalan lebih dekat terhadap maskot Euro 2024, yaitu boneka teddy bear bernama Albart. Maskot berkepala besar bermata besar ini menggunakan jersey sepak bola, kaus kaki, dan sepatu bot. Albart tampak menggemaskan dengan ekspresi mata yag berbinar. Disebutkan bahwa maskot ini dipilih karena teddy bear adalah boneka asal Jerman yang muncul di awal abadk ke-20. Nama Albart dipilih berdasarkan pemungutan suara yang diikuti oleh anak-anak dan pengguna akun UEFA. Maskot Albart dijadwalkan muncul di berbagai stadion selama gelaran Euro 2024 sebulan ke depan.
PRIA4D
0 Komentar