Kebijakan Membingungkan PSSI, Buat Apa Datangkan Gerald Vanenburg Jika Muka Lama Indra Sjafri Masih Latih Timnas U-23?

Diberitakan dari Pria4d.Kebijakan Membingungkan PSSI, Buat Apa Datangkan Gerald Vanenburg Jika Muka Lama Indra Sjafri Masih Latih Timnas U-23? Kebijakan itu terasa kontroversial bukan hanya karena Indra baru saja gagal memimpin timnas U-20.Timnas U-20 yang diperkuat Dony Tri Pamungkas dkk gagal di Piala Asia U-20 2025 walaupun menghabiskan TC berjilid ala Indra. Kini, pelatih gaek berusia 62 tahun itu akan memakan sebagian pekerjaan Gerald Vanenburg.

Gerald Vanenburg sebelumnya dipercaya menangani timnas U-22 untuk dua turnamen, yaitu SEA Games 2025 dan Kualifikasi Piala Asia U-23 2026.Tugas Vanenburg yang pernah bekerja di Ajax Amsterdam itu dikurangi, lantaran SEA Games 2025 akan diambil alih Indra.Beliau (Ketua Umum PSSI Erick Thohir) menyampaikan ke saya bahwa coach Indra Sjafri tetap ditugaskan untuk mempersiapkan SEA Games," kata Menpora Dito Ariotedjo.Ya info yang disampaikan Pak Waketum memang seperti itu (Indra Sjafri jadi pelatih timnas U-22 Indonesia),” timpal Sumardji.

0 Komentar